Selamat Datang di Website Akademi Sepakbola IOP APACINTI
Pemain Jebolan ASIOP Akan Main di Kompetisi Kasta Tertinggi U-19 di Spanyol
- Details
- Created on Tuesday, 26 November 2019 17:45
- Published Date
CUETA - Winger timnas Indonesia U-19 Khairul Imam Zakiri resmi bergabung dengan klub Gimnastica Ceuta Spanyol untuk satu musim. Nantinya, pemain jebolan Liga TopSkor binaan ASIOP angkatan 2001 ini akan berlaga di kompetisi Division de Honor atau level teratas sistem liga sepak bola Spanyol untuk pemain muda berusia 19 tahun ke bawah.
ASIOP U-13 Kalahkan Citeureup Raya 9-0
- Details
- Created on Wednesday, 20 November 2019 13:51
- Published Date
Mengalami kekalahan dalam sebuah pertandingan bukanlah kiamat. Kalah menang dalam sepak bola merupakan hal biasa. Kalah berarti ada sesuatu yang harus diperbaiki, sedang menang bukan berarti sudah sempurna. Sebaliknya, Psikologis dan mentalitas pemain harus terus ditata.
Muhammad Tezar Briantama Terpilih Pemain Terbaik Liga TopSkor (LTS) Transtama U-15 Pekan Kedua
- Details
- Created on Wednesday, 20 November 2019 13:47
- Published Date
Bermain dengan penuh tanggung jawab, lugas, kuat dalam reading the game, dan tanpa kompromi mungkin menjadi gambaran dari karakter permainan Muhammad Tezar Briantama. Salah satu bek tengah ASIOP ini dinobatkan menjadi pemain terbaik Liga TopSkor (LTS) Transtama U-15 pekan kedua.
ASIOP Bersilaturahmi dengan Dubes RI untuk Norwegia
- Details
- Created on Wednesday, 09 October 2019 17:35
- Published Date
Direktur ASIOP Ade Prima Syarif dan Komisaris ASIOP Ade Welington mendapat kehormatan dapat bersilaturahmi dengan Duta Besar RI untuk Norwegia, Todung Mulya Lubis serta pemerhati sepak bola nasional Teguh Maramis. Terima kasih yang sebesar-besarnya atas waktu yang diberikan Bapak Dubes kepada kami, untuk membahas pengembangan sepak bola usia muda di Indonesia dan dunia. Terima kasih juga kepada Bapak Dubes yang mengundang kami untuk hadir di Norway Cup, Juli 2020.
Login Form
We have 24 guests and one member online